Ariska Fardhini
1647 Articles0 Comments

Alasan Sudah Booster tapi Masih Kena Omicron

Sebenarnya ada tiga alasan mengapa Omicron bisa menginfeksi orang yang sudah divaksinsi atau sudah mendapat booster. Hal ini disampaikan oleh mantan Direktur Penyakit Menular Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Asia Tenggara, Profesor Tjandra Yoga Aditama. Pertama, karena Omicron punya kemampuan menembus…

Penasaran? Alasan Pelat Nomor Kendaraan Menjadi Putih

Mulai tahun ini, semua kendaraan pribadi di Indonesia secara bertahap berganti warna pelat nomor, dari berwarna dasar hitam menjadi putih. Ternyata perubahan ini memiliki tujuan terkait dengan teknologi lalu lintas yang digunakan. Dir Gakkum Korlantas Polri, Brigjen Pol Aan Suhanan,…

Penyebab Rupiah Berpeluang Menguat

Nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa menguat didorong optimisme pelaku pasar terhadap pemulihan ekonomi global. Sedangkan rupiah bergerak menguat 24 poin atau 0,17 persen ke posisi Rp14.375 per USD dibandingkan dengan posisi pada penutupan perdagangan sebelumnya…

Dijadikan Tempat Isolasi Terpusat, Gedung Pemerintah Disiapkan

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) menyiapkan gedung pemerintah untuk tempat isolasi terpusat. Fasilitas itu guna menambah kapasitas isolasi bagi aparatur sipil negara (ASN) yang terpapar covid-19. Hal itu tertuang dalam Surat Edaran (SE) Menteri PAN-RB Nomor 04 Tahun…

Vitamin yang Dibutuhkan Tubuh untuk Mencegah Varian Omicron

Prof. Dr. dr. Iris Rengganis, Sp.PD-KAI, Dokter Spesialis Penyakit Dalam Konsultan Alergi Imunologi di RSCM mengatakan vitamin apa yang paling perlu, yaitu vitamin A,B,C,D,E. Itu semuanya penting dan harus seimbang. Kendati demikian, vitamin D sedang naik daun, karena ternyata reseptornya…

Jumlah Pengguna Harian Facebook Turun, Ada Apa?

Pertumbuhan pengguna Facebook mengalami peningkatan pesat di awal kemunculannya, dan stabil hingga saat ini. Namun laporan pendapatan terbaru Facebook mencatatkan ia penurunan kuartalan pertama dari pengguna harian secara global. Laporan ini juga menyebutkan pertumbuhan iklan lebih rendah dari perkiraan, membuat…

Cara Mengemudi Aman & Nyaman Saat Hujan

Sebelum berkendara, pastikan kondisi kesehatan tubuh, karena merupakan aspek terpenting dalam beraktivitas, terlebih ketika akan berkendara. Sedia payung di dalam mobil, karena tempat tujuan tidak selalu memiliki pelindung atap kanopi, sehingga dapat melindungi tubuh dari guyuran air hujan ketika turun…

Tips Memilih Aset Kripto Agar Raup Cuan

Para pemula disarankan melakukan riset sederhana terlebih dahulu. Proses ini bertujuan untuk memahami terlebih dahulu mengenai profil risiko investor serta mendapatkan informasi mengenai aset kripto yang akan dibeli. Proses selanjutnya adalah screening yang terbagi menjadi dua. Pertama, menyaring aset kripto yang akan…

Tangsel Siapkan Ekstra Bed Isolasi Akibat Kasus Bertambah

Pemerintah Kota Tangerang Selatan, Banten, mengkhawatirkan lonjakan penularan kasus positif covid-19 yang saat ini angka penambahan kasus mencapai 1.000 per hari. Wali Kota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie mengatakan telah menyiagakan puluhan fasilitas layanan kesehatan berupa rumah sakit dengan kapasitas tempat…

Kasus Covid-19 di Tangsel Bertambah 843 dalam Sehari

Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melaporan penambahan 843 kasus Covid-19, pada Selasa (1/2/2022). Dengan demikian, total kasus Covid-19 di Tangsel mencapai 37.068 kasus. Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 juga mengonfirmasi pasien sembuh bertambah 44 orang. Total saat ini ada 30.999…