Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang Selatan mencatat ada tujuh titik lokasi genangan air dan banjir sore hingga Minggu malam, 7 November 2021. Dalam catatan data yang diperoleh BPBD Kota Tangsel, tinggi muka air genangan dan banjir di kawasan permukiman…
Waspada Banjir! BPBD Tangsel Petakan 20 Titik
Badan Penanggulangan Bencan Daerah (BPBD) Kota Tangerang Selatan memetakan 20 titik rawan banjir pada musim penghujan saat ini. Puluhan titik banjir itu tersebar di tujuh kecamatan yang ada di Tangsel. Kepala BPBD Tangsel, Chaerudin mengklaim, hingga saat ini hanya ada…
Aparatur Tangsel Ingatkan Dinas Soal Gorong Gorong Ditutup Pemilik Ruko
Camat Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Dwi Suryani mengingatkan kepada seluruh masyarakat dan dinas teknis soal kewaspadaan menghadapi hujan dengan intesitas tinggi. Banyaknya gorong gorong yang tertutup bangunan ruko, dan material sampah, menjadi kewajiban bersama dalam menanggulanginya. Kalau aparatur di…
Tertimbun Longsor, 4 Warga di Kabupaten Ini Hilang
Banjir bandang dan longsor menerjang beberapa kecamatan di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan. Empat orang dinyatakan hilang dan 15 orang lainnya terluka. Menurut data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Luwu, banjir terjadi di lima kecamatan yakni, Kecamatan Walenrang, Kecamatan Walenrang…